News

Aset Capai Rp 1,2 Triliun, LPD Kabupaten Bangli Tumbuh Positif

 Jumat, 17 Juni 2022

Newsyess.com, Bangli. 


Enam LPD Kembali Beroperasi

Bangli, Newsyess.com - 
LPD di Kabupaten Bangli selama pandemi mampu tumbuh positif.  Tahun 2021 ada dua kejutan. Pertama total aset LPD di Bangli mencapai Rp 1,2 triliun. Bahkan ada enam LPD kembali beroperasi.
Koordinator LPLPD Kabupaten Bangli, I Gusti Ngurah Sandinata, SE, ketika ditemui Newsyess, beberapa waktu lalu di kantor LPLPD di Bangli mengungkapkan, sebanyak 159 LPD yang tersebar di Kabupaten Bangli pada tahun 2020-2021 di tengah pandemi covid-19 mampu tumbuh positif. Di Kecamatan Kintamani ada 61 LPD, Kecamatan Tembuku 36 LPD, Kecamatan Bangli 23 LPD dan Kecamatan Susut ada 39 LPD. “Aset LPD di Kabupaten Bangli mencapai Rp 1,2 triliun. Dengan perolehan total laba LPD mencapai Rp 34 miliar,” ujarnya.
Dikatakannya, di tahun 2020-2021 justru LPD di Kabupaten Bangli ada enam LPD yang beroperasi kembali. “Di tengah pandemi kita bisa mengoperasionalkan enam LPD. Artinya, meski ada pandemi, hal tersebut tidak terlepas dari kontribusi krama, prajuru dan badan pengawas,” ucapnya. 

Disamping itu di masa pandemi ini khusus di kabupaten Bangli banyak LPD yang memberikan  asas manfaat langsung  baik ke Desa adat maupun krama selaku pengguna LPD, contohnya LPD Desa Adat Metra Bangli di mana  dalam meringankan beban krama di saat  upacara Manusia yadnya atau ngaben masal lewat penyiapan sarana pasilitas di siapkan dari LPD mencapai Rp 1,2 Miliar baik tempat dan dana, kemudian LPD Kebon di kecamatan Susut Bangli juga di masa pandemi bisa merealisasikan program ngaban masal lewat LPD serta pemberian Daging Babi Gratis setiap    Galungan dan masih banyak lagi LPd  di Bangli yang memberikan asas manpat pada krama.Lebih jauh dikatakan, LPD sudah bisa membantu berkaitan dengan yadnya yang ada di Desa Adat. Dimana dari laba LPD, 80 persen masuk ke desa adat Karena 20 persen dana pembangunan untuk kegiatan di desa adat dan sisanya untuk modal LPD, karena LPD merupakan lembaga milik desa adat. “Ke depan, LPD yang sudah baik, agar lebih baik lagi. LPD yang asetnya kecil bisa menjadi besar. Jangan monoton harus inovatif,” pungkasnya. (yess)


TAGS :


klik88 KLIK88 LOGIN daftarklik88 tok99toto opung4d https://rtp-onfireklik88.online/ mix parlay scatter hitam login bom29toto situs bom29toto rtp klik88 terbaru slot gacor slot toto link slot slot thailand