News

Babinsa Edukasi Anak Anak TK Cara Memanfaatkan Lahan Sempit*

 Sabtu, 04 Februari 2023

Kodim GIANYAR

Newsyess.com, Gianyar. 

*Babinsa Edukasi Anak Anak TK   Cara Memanfaatkan Lahan Sempit*

Gianyar - Bertempat di puspa aman kantor Desa Suwat, Banjar Triwangsa, Desa Suwat, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar, Babinsa Desa Suwat Koramil  1616-01/Gianyar, Serda Dewa Putu Dwi Jati Jaya bersinergi bersama Bhabinkamtibmas serta perangkat Desa Suwat, mengamankan dan mendampingi kunjungan dari Anak anak TK. KUMARA RATIH Desa Suwat. Sabtu (4/2/2023).

Kegiatan kunjungan anak anak TK Kumara Ratih ke puspa aman Desa Suwat,bertujuan untuk mengenal cara memanfaatkan lahan sempit, serta untuk mendidik anak sejak dini, mulai dari belajar bercocok tanam, mulai dari pembibitan, penanaman, dan perawatan guna untuk menunjang ketahanan pangan yang di canangkan oleh pemerintah.

Babinsa Desa Suwat mengajarkan dan mengedukasi anak anak TK sejak dini bertujuan kedepannya mereka tumbuh dan berkembang menjadi anak yang mandiri dengan memahami cara bercocok tanam yang baik untuk kebutuhan hidup sehari hari, pungkasnya.


TAGS :



Siapa Calon Bupati Badung Terfavorit Pilihan Anda?

Polling Dimulai per 1 Juli 2024